Upaya Pembentukan Karakter Anak melalui Manajemen Bank Sampah
DOI:
https://doi.org/10.69896/modeling.v5i2.658Keywords:
Pendidikan karakter, kreatifitas, bank sampah, Pesantren, pengelolaan sampahAbstract
Penanganan dan pengelolaan sampah yang benar sangat penting untuk dilakukan di Pondok Pesantren. Pondok Pesantren saat ini sudah seharusnya menjadi tempat untuk belajar tentang pengelolaan sampah yang benar, memulai membangun kesadaran akan penanganan dan pengelolaan sampah dengan membentuk bank sampah berbasis pesantren. Tujuan dari pembuatan model ini adalah untuk : (1) Untuk menanamkan Kepedulian siswa di MA Darul Ulum Jombang yang berada di PP Darul Ulum Jombang tentang kebersihan lingkungan. (2) Memberikan pembelajaran pada siswa tentang pengelolaan sampah, dan dilanjutkan membentuk bank sampah, yang diharapkan akan menciptakan lingkungan sehat dan bersih. (3). Dengan adanya bank sampah ini nanti akan terwujud pula pembelajaran kreatifitas siswa dengan pemanfaatan sampah.
Downloads
References
Alex S, Sukses Mengolah Sampah Organik Menjadi Pupuk Organik, Yogyakarta: Pustaka Baru Press
Bandura, 1977, Social Learning Theory, (Prentice Hall Inc., Englewood Cliffs, New Jersey).
Damanhuri, Enri dan Padmi, Tri, Teknologi Pengelolaan Sampah, Bandung: Penerbit ITB.
Depdiknas, 2002. Pengembangan Pelaksanaan Broad-Based Education, High-Based Education, dan Life Skills di SMU. Jakarta: Depdiknas.
E. Colink, 1996, Istilah Lingkungan Untuk Manajemen
Gunarsa, Singgih D. dan Yulia Singgih D Gunarsa, 1991, Psikologi Praktis: Anak, Remaja dan Keluarga, (Jakarta: BPK Gunung Mulia.
Hadi, Achmad Serudji, 2001, “Daur Ulang Barang Bekas sebagai Penopang Sumber Kehidupanâ€, Laporan Penelitian pada Universitas Indonesia Program Pascasarjana Bidang Ilmu Hukum, Jakarta.
Misbahul Ulum, dkk, “Pengertian Sampahâ€, dalam suisyanto (ed), “Model-Model Kesejahteraan Sosial Islamâ€, (Yogyakarta: Fakultas Dakwah UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta bekerjasama dengan IISEP-CIDA, 2007), cet. 1.
Neolaka, Amos, 2008, Kesadaran Lingkungan, Jakarta: Rineka Cipta.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 81 Tahun 2012 Tentang Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Dan Sampah Sejenis Sampah Rumah Tangga
Permadi, A. Guruh, 2011, Menyulap Sampah Jadi Rupiah, Surabaya: Mumtaz Media.
Purbasari, Nurul, 2014, Skripsi, Pemberdayaan Masyarakat Melalui Kegiatan Daur Ulang Sampah Plastik (Studi Kasus Pada Komunitas Bank Sampah POKLILI Perumahan Griya Lembah Depok Kecamatan Sukmajaya Kota Depok)
Samani, Muclas dan Hariyanto, 2001, Konsep dan Model Pendidikan Karakter, (Bandung: Remaja Rosda Karya.
Santoso, Nurman, 1990, Pendidikan di Indonesia, (Dari Masa ke Masa), Jakarta: Haji Masagung.
Suar, Etrizal, 1996, “Pengaruh Sampah Plastik Terhadap Pengelolaan Lingkungan Hidup di DKI Jakartaâ€, Laporan Penelitian pada Universitas Indonesia Program Pascasarjana Bidang Ilmu Hukum, Jakarta.
Sustiyono, Aris dan Kurdiyono, Studi Tingkat Kesadaran Masyarakat Kota Yogyakarta Terhadap Kelestarian Lingkungan Hidup, http://www.jogjakarta.go.id/app/modules/banner/images/1222102800.volume2.pdf. diakses tanggal 24 Desember 2016.
Sutidja, Trim, 2001,Daur Ulang Sampah, Bumi Aksara.
Tim Dosen FIP-IKIP, 2003, Pengangtar Dasar-dasar Kependidikan, Surabaya: Usana Offset Printing.
Trim Sutidja, 2001, Daur Ulang Sampah, Bumi Aksara, cet-2.
Wintoko, Bambang, Panduan Praktis Mendirikan Bank Sampah, (Yogyakarta: Pustaka Baru Press) cet-1,
Zainal dan Sujak, 2011, Pancuan dan Aplikasi Pendidikan Karakter, Bandung: Yrama Widya.
Zubaedi, 2011, Desain Pendidikan Karakter: Konsepsi dan Aplikasi dalam Dunia Pendidikan, Jakarta: Kencana.







